Larang Ikut Semesteran Kalau Tidak Membayar

Larang Ikut Semesteran Kalau Tidak Membayar

Spread the love

Karawang, Lintasbatas.News, Beredar rekeman keberatan para wali murid SMKN I Tirtajaya, Karawang, merasa keberatan atas adanya pungutan berdalih sumbangan kepada wali murid senilai Rp. 4.000.000.

Selain rekaman keberatan para wali murid, beredar pula photo-photo kwitansi pembayaran wali murid dengan bertuliskan sumbangan yang di cap stempel serta tandatangan oleh pihak SMKN I Tirtajaya.

Didalam rekaman tersebut, hampir semua wali murid merasa keberatan atas pungutan liar yang berdalih sumbangan nilainya mencapai jutaan rupiah.

Bahkan selain keberatan, ada pula pernyataan pihak sekolah yang di sampaikan langsung oleh beberapa wali murid, apabila tidak membayar sumbangan tersebut maka para siswa akan di larang ikut ulangan atau ujian semester nantinya.

“Iya kalau saja tidak membayar, maka anak kami akan di larang ikut ujian atau semesteran oleh pihak sekolah,” ucap salahseorang wali murid dalam rekaman tersebut.(red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error

Enjoy this blog? Please spread the word :)

error: Content is protected !!